Month: February 2022

3 Kolam Renang Bekasi Timur 

Ada beberapa wisata renang ada di sekitaran wilayah Bekasi Timur. Semua pilihan-pilihan tersebut memiliki kelebihan dan juga fasilitas lengkap berbeda-beda. Anda bisa memanfaatkan semua itu sebagai tempat dan waktu yang pas untuk beristirahat. 3 kolam renang Bekasi Timur ini mungkin akan sangat cocok untuk digunakan sebagai tempat berwisata.

Kolam Renang Bekasi Timur untuk Berwisata

Terdapat berbagai macam pilihan yang bisa dijadikan bahan pertimbangan untuk dapat memperoleh kawasan kolam renang paling bagus. Setiap lokasi di bawah ini memiliki fasilitas dan kenyamanan tersendiri bagi pengunjung. Berikut adalah sedikit uraian mengenai 3 kolam renang tersebut untuk Anda.

3 Kolam Renang Bekasi Timur 1. Kolam Renang Pandu Jaya Sport

Salah satu rekomendasi kolam renang untuk Anda di wilayah Bekasi Timur ini adalah Pandu Jaya Sport. Lokasinya sangat nyaman dan akan membuat pengunjung betah untuk berada lama di sini. Apalagi air kolamnya juga sangat jernih dan segar. hasil desain dari kontraktor kolam renang Bekasi yang handal membuat kolam renang terlihat keren.

Ditambah dengan sejuk dan rindangnya udara serta pemandangan di sini. Selain itu, tersedia juga berbagai fasilitas lengkap untuk para pengunjung yang datang ke lokasi ini. Alamat lengkap kolam renang ini adalah di Jalan K.H Agus Salim, Rt. 09 Rw. 07, Bekasi Jaya, Bekasi Timur, Bekasi, Jawa Barat.

2. Kolam Renang Elmos

Berlibur menjadi waktu yang paling ditunggu-tunggu oleh semua orang. Mulai dari orang kantoran hingga mereka para karyawan pabrik. Mungkin wahana air seperti kolam renang Elmos di wilayah Bekasi Timur ini. Anda akan sangat senang saat berkunjung ke kawasan wisata kolam renang satu ini.

Lokasi wisatanya berada di Jalan Graha Juwita, Margahayu, Bekasi Timur, Kota Bekasi. Harga tiket masuk ke dalam kawasan kolam renang ini juga cukup murah. Anda akan mendapatkan sensasi menyenangkan setelah beberapa waktu lelah akibat bekerja sepanjang hari.

3. Kolam Renang Sarang Walet

Kolam renang satu ini berlokasi di Jalan Gading 2 no. 78, Rawa Lumbu, Bekasi Timur, Bekasi, Jawa Barat. Menyediakan tempat hiburan dan area berenang untuk keluarga, anak-anak, remaja dan juga dewasa. Kawasan ini juga dilengkapi dengan permainan anak-anak dan waterboom.

Biaya yang harus Anda keluarkan untuk dapat masuk dan menikmati berbagai fasilitas yang ada di dalam kawasan ini juga cukup terjangkau. Setelah membayar tiketnya, pengunjung bisa sepuasnya menjajal setiap fasilitas di tempat liburan satu ini. Termasuk juga untuk berenang dan bermain-main.

Sekian sedikit uraian lengkap mengenai rekomendasi 3 kolam renang Bekasi Timur ini. Ada banyak sekali lokasi-lokasi tempat berenang yang ada di wilayah satu ini. Setiap tempat pasti menyediakan fasilitas dan kenyamanan paling bagus untuk para pengunjungnya agar dapat menikmati waktu liburannya dengan tenang dan senang.

Leave a Comment

Marketing Manajemen: Pengertian dan Konsep

Marketing manajemen merupakan proses perencanaan, promosi, penentuan harga, membuat konsep hingga proses distribusi untuk mencapai tujuan bisnis perusahaan. Dari katanya manajemen memang mengacu pada strategi, melakukan analisa dan berbagai alat untuk memasarkan produk. 

Marketing Manajemen

Manajemen pemasaran sangat dibutuhkan agar penjualan terus bertumbuh. Apalagi saat ini manusia berada di era digital yang dapat menjadikan seseorang sebagai pebisnis serta dapat banyak belajar pemasaran dari berbagai sumber salah satunya yakni bisnisman.id. Sebaiknya konsep pemasaran pun harus sesuai untuk kebutuhan pemasaran digital. Terdapat 3 konsep marketing manajemen yang harus diketahui diantaranya yaitu: 

Marketing Manajemen

  • Konsep Produksi

Konsep ini percaya bahwa konsumen membutuhkan produk dengan harga terjangkau dan mudah ditemukan. Biasanya, produk seperti ini sangat mudah dipasarkan. Pebisnis dapat menekan modal untuk produksi sebab pembuatan produk dilakukan secara massal. 

Perusahaan yang menggunakan konsep ini berpeluang mendapatkan lebih banyak keuntungan. Oleh karena itu, sekali membuat produk langsung diproduksi dalam jumlah banyak. Cocok sekali diterapkan bagi Anda yang terjun di usaha fast moving untuk barang kebutuhan primer masyarakat.

  • Konsep Penjualan

Perusahaan yang menggunakan konsep ini percaya bahwa produk bisa terjual banyak dengan menarik pelanggan. Seringkali, pebisnis menerapkan berbagai cara supaya konsumen bersedia membeli produk tersebut. Memang salah satu strategi terbaik, tetapi tidak semuanya membuahkan hasil. 

Jika Anda melihat ada toko atau penjual yang selalu memberikan diskon dan promo menarik lainnya, maka pemasarannya menggunakan konsep penjualan. Sekarang ini, konsep penjualan sangat banyak dipraktikkan di toko online dan e-commerce. 

  • Konsep Pemasaran

Konsep pemasaran atau konsep marketing manajemen berfokus pada kebutuhan target konsumen. Memang berbeda dengan konsep penjualan, sebab lebih cenderung untuk mempunyai pelanggan yang setia. Jadi tujuan konsep ini agar konsumen melakukan repeat order atas produk yang Anda produksi. 

Seringkali konsep pemasaran diterapkan pada produk skincare. Tetapi, kenyataannya konsumen dari kalangan bawah sulit sekali loyal pada satu produk jika harganya lebih mahal meskipun kualitasnya bagus. Sebaiknya, aturlah target pasar Anda dari kalangan atas sebab bergantung pada kebutuhan konsumen. 

Demikian iitulah 3 konsep penting marketing manajemen bisnis di era digital. Konsep tersebut akan lebih mudah diterapkan jika ada fasilitas mendukung. Adanya media digital memudahkan Anda menggunakan konsep sesuai produk. Tidak boleh sembarangan memilih penerapan konsep supaya berhasil membuat produk tersebut terjual.

Leave a Comment

2 Cara Menonaktifkan Gopay Paylater Terbaru

Cara menonaktifkan Gopay Paylater penting sekali diketahui oleh para pengguna Gopay. Layanan beli sekarang bayar nanti semakin populer di kalangan milenial. Pasalnya, memberikan kemudahan saat dompet menipis. 

Cara Menonaktifkan Gopay Paylater

Menonaktifkan akun Gopay terkadang dilakukan ada alasan tertentu pengguna. Salah satunya tidak ingin memiliki beban tagihan akhir bulan. Terdapat 2 langkah bisa Anda pilih untuk membuat akun Paylater menjadi non aktif menurut https://www.comot.id

Cara menonaktifkan Gopay Paylater Melalui Menu Pengaturan

Semua aplikasi memiliki menu Pengaturannya, termasuk Gojek. Halaman Gopay Paylater, terdapat pilihan metode pembayaran. Anda dapat mengubahnya menjadi opsi lain selain Paylater. Tidak perlu datang langsung ke kantor Gojek, proses nonaktif berlangsung online dengan mengikuti tahapan berikut. 

  1. Log in ke aplikasi Gojek. 
  2. Tekan menu Eksplor, berada di bagian kanan layar beranda. 
  3. Muncul berbagai pilihan sub menu lainnya, klik button Lainnya.
  4. Pilih menu Pengaturan. 
  5. Klik opsi Atur Metode Pembayaran. 
  6. Pilih Gopay atau Tunai sebagai Metode Pembayaran Utama. 
  7. Ingat, jangan pilih Gopay Paylater. 
  8. Proses selesai, di layar akan terlihat pembayaran utama menggunakan Gopay atau Tunai, bukan Paylater. 
  9. Akun Paylater sudah berhasil dinonaktifkan, Anda tidak dapat lagi menggunakan sampai mengaktifkannya kembali. 

Cara menonaktifkan Gopay Paylater Via Call Center

Cara menonaktifkan Gopay Paylater berikutnya melalui Call Center. Tetapi, langkah ini membuat akun Anda nonaktif secara permanen. Silakan langsung hubungi pada nomor telepon 02150849000 dan sampaikan keinginan. Selain itu, juga dapat menghubungi via email [email protected]. Jika Anda sudah mengikuti media sosial Gojek, maka nonaktif akun Gopay Paylater pun dapat melalui Facebook dan Twitter.

Supaya lebih cepat diproses, siapkan KTP dan sebutkan nomor ponsel yang terdaftar di Gopay Paylater. Biasanya permintaan pengguna diproses selama 2 hari kerja. Selanjutnya, limit akun akan hilang dan berubah menjadi aplikasi Gojek biasa. Pastikan sudah melunasi semua tagihan sebelum mengajukan permintaan ini. 

Itulah 2 cara menonaktifkan Gopay Paylater secara online dilansir dari gusdurfiles.com. Layanan Paylater memiliki limit, sebelum dinonaktifkan pastikan akun Anda tersisa limit sesuai yang dimiliki Gojek. Harus diketahui bahwa, jika masih ada tagihan belum lunas, maka permintaan non aktif tidak akan diproses.

Leave a Comment